Cara Cepat Membuat Disclaimer Untuk Blog
Ini adalah cara bagi individu, organisasi, atau perusahaan untuk melindungi diri mereka dari risiko hukum atau interpretasi yang salah dari informasi yang mereka sampaikan.
Melalui disclaimer, pemberi informasi dapat memberikan pengingat kepada penerima informasi tentang batasan, risiko, atau tanggung jawab yang terkait dengan informasi tersebut.
Berikut ini Cara Cepat Membuat Disclaimer Untuk Blog !
1. Pertama adalah dengan mengunjungi situs disclaimer generator Privacy Policy online, kemudian isi data pada kolom seperti contoh dibawah ini:
2. Kemudian Next
3. Selanjutnya isi data Negara, Provinsi dan Email yang digunakan
4. Tekan Create Disclaimer
5. Setelah itu Copy to clipboard Disclaimer yang sudah selesai dibuat.
6. Copy disclaimer pada halaman statis di blogger
7. Selesai.
Posting Komentar untuk "Cara Cepat Membuat Disclaimer Untuk Blog "