Siaran K-vision Hilang? Ini Cara Mudah Setting dan Masukkan TP Parabola K-Vision Terbaru 2024


Mulai 1 April 2024, siaran K-vision di type parabola jenis KU Band berganti Satelit. Sebelumnya parabola K-vision jenis KU Band menggunakan Satelit MEASAT 3A, mengalami  migrasi atau pindah ke Satelit MEASAT 3B.

Siaran di Satelit Measat 3A kini telah berhenti on-air sehingga pelanggan K-vision harus migrasi ke satelit yang baru.

Di satelit terbaru Measat 3B sama hal dengan satelit sebelumnya yakni menggunakan dua transponder yang berada di horizontal (H). Dengan Transponder (TP) terbaru 12563 H 31000 dan 12643 H 31000.

Bagi pelanggan K-vision yang akan beralih ke satelit baru caranya cukup mudah. Berikut video tutorial cara Cara Mudah Setting dan Masukkan TP Parabola K Vision Terbaru 2024 pada receiver K-vision:

Posting Komentar untuk "Siaran K-vision Hilang? Ini Cara Mudah Setting dan Masukkan TP Parabola K-Vision Terbaru 2024"